Home » , , » Cara Setting Domain di Intuit untuk Blogger

Cara Setting Domain di Intuit untuk Blogger

Saturday, June 30, 2012 | 3comments

Setting Domain di Intuit untuk Blogger / Blogspot. Pada postingan sebelumnya (baca : Cara Mendapatkan Domain Dot Com Gratis Dari Intuit). Setelah mendapatkan domain gratis dari Intuit, tentunya kita harus mengarahkan domain tersebut, baik ke server berbayar ataupun gratisan.

Sekarang Saya akan memberikan tutorial bagaimana cara menghubungkan domain dari intuit ke blogger / blogspot atau istilahnya custom domain, agar blog Anda menjadi Top Level Domain (TLD).

Intuit mainbom
Cara setting Domain di Intuit untuk Blogger:
1. Login ke Intuit dengan User ID dan Password Anda di sini
2. Setelah login klik menu Domain
3. Klik Advance DNS Setting
Cara Setting Domain di Intuit untuk Blogger

4. Pada Form A Records Tambahkan kode di bawah ini
216.239.32.21
216.239.34.21
216.239.36.21
216.239.38.21
5. Pada form CNames tambahkan ghs.google.com
Hasilnya akan seperti gambar di bawah ini

Cara Setting Domain di Intuit untuk Blogger

6. Klik Submit

Setting di Intuit sudah selesai. Selanjutnya setting di pengaturan Blog Anda.
1. Login ke Blogger
2. Klik Blog Anda
3. Klik Setelan => Tambahkan domain khusus

Cara Setting Domain di Intuit untuk Blogger

4. Klik Alihkan ke setelan lanjutan

Cara Setting Domain di Intuit untuk Blogger

5. Isi Nama domain Anda lalu Simpan

Cara Setting Domain di Intuit untuk Blogger

6. Setelah itu klik Edit

Cara Setting Domain di Intuit untuk Blogger

7. Centang Alihkan domainanda.com ke www.domainanda.com dan Simpan

Cara Setting Domain di Intuit untuk Blogger

8. Selesai.

Nah, Blog anda sekarang sudah berubah menjadi top level domain. Semoga tutorial setting domain di intuit untuk blogger ini bermanfaat.

Related Post:

Share This Article :

3 comments:

Saya tidak online 24 Jam dan hanya sendiri mengurus blog ini, mohon maaf bila komentar anda tidak di balas.
Mohon gunakan kata-kata yang sopan dalam memberikan komentar.
Komentar SPAM, SARA, dan sejenisnya tidak akan di tampilkan.

 
Support : Creating Website | Johny Template | Mas Template
Copyright © 2011. SURYA COMMUNITY SEVEN - All Rights Reserved
Template Modify by Creating Website
Proudly powered by Blogger